Bank BCA bisa menjadi pilihan tempat terbaik bagi yang ingin mengajukan kartu kredit yang memudahkan transaksi keuangan menjadi lebih fleksibel dan menguntungkan. BCA mempunyai beragam jenis kartu kredit dari Visa, Mastercard, UnionPay, dan masih banyak lainnya sehingga bisa dipilih sesuai dengan kelebihan yang bisa didapatkan dari kartu kredit yang tersedia. Salah satu pilihan produknya yaitu BCA Mastercard Black yang mempunyai banyak kelebihan yang dipunyai. Mengenai keunggulan hingga cara mengajukan kartu kredit ini akan dijelaskan lebih lanjut di bawah ini.
Produk kartu kredit Mastercard Black dari bank BCA ini sendiri merupakan kartu yang bisa memberikan pengalaman yang terbaik dan istimewa bagi pemegangnya. Kartu kredit ini merupakan jenis yang sangat cocok untuk yang mempunyai mobilitas tinggi, keleluasaan, serta kenyamanan dalam melakukan transaksi yang dibutuhkan. Untuk layanan terbaik yang bisa diberikan dengan mempunyai kartu kredit Mastercard Black ini yaitu sebagai berikut :
- Kartu kredit ini memberikan kenyamanan mendapatkan dining promo di hotel bintang 5 yang ada di kota tertentu.
- Kartu kredit ini juga memberikan keunggulan dengan mendapatkan 15% diskon untuk pembelian di Starbuck.
- Kartu kredit ini memberikan keunggulan dengan cicilan BCA 0% yang bisa didapatkan untuk transaksi yang dilakukan di luar negeri.
- Kartu kredit ini merupakan jenis yang bisa digunakan di seluruh jaringan Mastercard.
- Kartu kredit ini memberikan keunggulan terbaik karena menawarkan bebas uang iuran selama tahun pertama dengan syarat yang ditentukan.
Dengan memilih kartu kredit ini juga mempunyai biaya yang perlu diperhatikan untuk mendapatkan layanan terbaiknya. Di mana produk ini merupakan pilihan terbaik untuk mendukung mobilitas yang dipunyai dengan pembayaran kartu kreditnya untuk annual feenya sebesar 450 ribu per tahunnya. Sedangkan kartu tambahannya dikenakan biaya annual fee sebesar 250 ribu yang mendapatkan keunggulan dengan free selama 1 tahun pertama, sehingga bisa dimanfaatkan untuk menikmati layanan terbaik di tahun pertama tanpa dikenakan annual fee.
Kartu kredit Mastercard Black dari bank BCA ini juga mempunyai keunggulan lain yang bisa didapatkan, sehingga menjadi alasan mengapa bisa memilih untuk mengajukan kartu kredit ini. Dengan cara mengajukan kartu kredit ini yang mudah Anda bisa mendapatkan banyak sekali keunggulan dan fitur yang bisa membantu mempunyai transaksi terbaik yang mendukung mobilitas pemiliknya.
Berbagai fitur dan fasilitas yang bisa dimanfaatkan untuk mendapatkan transaksi yang nyaman dan mudah dengan menggunakan produk kartu kredit Mastercard Black ini adalah :
- Anda bisa untuk mendapatkan layanan terbaik mengubah cicilan dengan waktu hingga 36 bulan dan bunga yang kompetitif. Keunggulan tersebut juga bisa digunakan untuk melakukan transaksi di luar negeri di berbagai merchant yang bertanda cicilan BCA.
- Anda juga bisa mendapatkan keunggulan berbagai reward yang diberikan oleh BCA sehingga bisa ditukarkan dengan hadiah yang diinginkan apabila reward yang didapatkan sudah terkumpul dengan jumlah yang dibutuhkan.
- Anda juga mendapatkan keunggulan bisa menikmati kemudahan pembayaran dengan autopay BCA dengan pengaktifan yang dilakukan dengan mudah.
- Anda juga bisa menikmati layanan travel service yang memberikan layanan terbaik dalam perjalanan agar lebih nyaman.
- Anda bisa mendapatkan keunggulan dengan perlindungan asuransi kecelakaan perjalanan yang otomatis dipunyai bagi pemilik kartu kredit Mastercard Black BCA ini.
- Anda bisa mendapatkan layanan contactless yang membantu untuk bisa melakukan transaksi dengan mudah dan cepat.
Bagi yang ingin mendapatkan berbagai layanan dan keunggulan mempunyai kartu kredit Mastercar Black dari BCA ini bisa mengajukannya dengan berbagai cara yang tersedia. Tiga tahap yang bisa digunakan yaitu dengan :
- Pertama bisa melakukan pengajuan kredit Mastercard Black ini secara online.
- Kedua yaitu bisa mengajukannya lewat personal assistance yang tersedia.
- Ketiga yaitu dengan pengajuan kartu tambahan yang bisa didapatkan.
Cara mengajukan kartu kredit BCA Mastercard Black tersebut bisa dilakukan dengan mudah secara online. Anda tinggal membuka dan mengisi e-form untuk pengajuan yang dibutuhkan di situs resmi BCA. Info lebih lengkap mengenai pengajuan kartu kredit BCA Mastercard Black serta kartu kredit lainnya dari bank BCA bisa menghubungi Halo BCA di nomor 150088, sehingga membantu mendapatkan kartu kredit yang sesuai transaksi yang dilakukan dan kebutuhan Anda.
Sumber Bacaan : https://www.bca.co.id/id/informasi/Edukatips/2022/05/09/08/42/persyaratan-cara-bikin-kartu-kredit-bca-verifikasi-dan-aktivasinya